Visi Misi Pengadilan
Visi
”Terwujudnya PENGADILAN AGAMA SAMPIT yang Agung”
Misi
- 
Menjaga Kemandirian Pengadilan Agama Sampit;
 - 
Memberikan pelayanan hukum yang berkeadilan kepada pencari keadilan;
 - 
Meningkatkan Kualitas Kepeminpinan Badan Peradilan;
 - 
Meningkatkan Kredibilitas dan Transparansi Pengadilan Agama Sampit.
 

